Kemarin saya telah memposting artikel tentang aplikasi-aplikasi untuk membuat online shop di facebook, dan Kali ini saya akan
melanjutkan postingan yang saya buat tersebut. Dan pada tutorial ini saya menggunakan Ecwid, ya tentunya
karena aplikasi yang ini tersedia gratis. Pertama saya akan membahas bagaimana cara untuk instalasi atau agar aplikasi ini terintegrasi dengan facebook kalian.
1. Pertama kita harus menyiapkan fanpage atau group facebook untuk dijadikan online shop.
2. Kemudian mendaftar dulu di Ecwid.com
3. Kemudian setelah melakukan aktivasi melalui email, kita langsung bisa membat online shop.
Mau tahu langkah selanjutnya? Baca kelanjutannya di Cara Membuat Facebook Shop di Ecwid.com
***JANGAN LUPA KASIH JEMPOL, BURUNG, SAMA PLUS-PLUSNYA YA!!!***